Caption Aligned Here

Blog Full Right Sidebar

Agroteknologi.umsida.ac.id – Kaprodi Program Studi Agroteknologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Dr M Abror SP MM, berhasil meraih Hibah Riset Muhammadiyah Batch IX Tahun 2025. Hibah tersebut diwujudkan melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat berupa Pelatihan Budidaya Tanaman Semusim sebagai Ketahanan Pangan yang dilaksanakan di Ranting Aisyiyah Desa Sugiwars, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan ini bertujuan meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat, khususnya anggota Aisyiyah, dalam...
Read More
Rehabilitasi mangrove menjadi solusi penting dalam menjaga kelestarian ekosistem pesisir Indonesia. Dengan teknik yang tepat, mangrove tidak hanya berfungsi sebagai pelindung alami dari abrasi, tetapi juga sebagai ruang bagi biota laut untuk tumbuh dan berkembang. Artikel ini mengulas secara mendalam teknik rehabilitasi mangrove yang telah terbukti efektif di berbagai lokasi pesisir Indonesia, dengan pendekatan berbasis lapangan...
Read More
Indonesia sebagai negara tropis basah memiliki kekayaan sumber daya alam yang luar biasa, termasuk kehidupan hayati tanah yang berperan penting dalam sistem produksi pertanian. Namun, praktik pertanian intensif yang bergantung pada pupuk kimia dan pestisida sintetis telah menyebabkan degradasi tanah secara perlahan namun pasti. Di tengah tantangan perubahan iklim, penurunan kesuburan lahan, dan meningkatnya biaya produksi,...
Read More
Agroteknologi.umsida.ac.id – Pandemi Covid-19 telah membuka mata banyak pihak bahwa sistem pertanian konvensional yang bergantung pada bahan kimia dan rantai pasok panjang sangat rentan terhadap krisis. Gangguan distribusi pangan, meningkatnya biaya produksi, serta ancaman kesehatan akibat residu kimia mendorong perlunya transformasi sistem pertanian yang lebih tangguh dan berkelanjutan. Dalam konteks era New Normal, pertanian organik hadir...
Read More
Agroteknologi.umsida.ac.id – Kabar membanggakan datang dari Program Studi S1 Agroteknologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Pada Kamis, 18/12/2025, Prodi Agroteknologi resmi memperoleh status Akreditasi Ungguldari BAN-PT. Pencapaian ini menjadi bukti nyata keseriusan seluruh sivitas akademika dalam menjaga dan meningkatkan mutu pendidikan, penelitian, serta pengabdian kepada masyarakat secara berkelanjutan. Persiapan Intensif Menuju Akreditasi Unggul Dalam wawancara dengan kepala...
Read More
1 2 3 4 14